Bila anda terasa berat untuk bangun malam karena suatu hal, bukan
karena rasa malas. Berikut ini wirid kerejekian yang lain, dapat diamalkan
lebih ringan yaitu cukup dibaca lima kali sehari. Waktu bebas, boleh dibaca
1 x setiap selesai sholat fardhu.
Bacaan dari wirid kerejekian berikut ini adalah Shalawat Nabi.
Yang tentu saja selain, intinya adalah bershalawat untuk Nabi Muhammad SAW,
bershalawat mempunyai faedah yang sangat banyak. Antara lain sebagai berikut:
- Dapat memperbesar rizki.
- Mendatangkan segala kemudahan dari hajat / keinginan yang dibutuhkan.
- Menghilangkan berbagai macam kesempitan.
Meskipun bacaan shalawat ini cukup pendek, tapi faedahnya sangat
besar. Inilah shalawat yang dibaca:
اَللّهُمَّ صَلِ
عَلَى نُورِاْلاَ نْوَارِ وَسِرِّاْلاَسْرَارِ وَتِرْيَا قِ اْلاَغْيَارِ
وَمِفْتَاحِ بَا بِ اْليَسَارِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدِنالمُخْتَارِ
وَالِهِ اْلاَطْهَارِ وَاَصْحَا بِهِ اْلاَخْيَارِ
عَدَ دَنِعَمِ اللّهِ وَاِفْضَالِهِ
“Allahuma shalli ‘alaa nuuril anwaar. Wa sirril
asraar. Wa tiryaaqil aghyaar. Wa miftaahi baabil yasaar. Sayyidinaa Muhammadini
muhtaar, wa aalihil ath haari wa ash haabihil akhyaar. ‘Adada ni”amillaahi wa
ifdhaalih.”
0 komentar:
Posting Komentar
Saya berharap para pembaca untuk memberikan kritik,saran dan masukannya.